- Hill Park Sibolangit.
- Konsep tempat wisata dekat kota Medan ini adalah taman hiburan. Hill Park Sibolangit juga dilengkapi dengan aneka wahana permainan. Agar lebih mudah untuk memilih wahana yang akan dikunjungi oleh para wisatawan, maka pengelola membagi wahana permainan dalam beberapa tema wisata. Beragam wahana bisa Anda coba, mulai dari wahana yang menguji ketrampilan seperti floor projection games, bom-bom, bumper boat, kincir raksasa dll. Atau bisa juga mencoba wahana yang akan menguji adrenalin Anda dengan mencoba wahana gelegar. Pada prinsipnya, wahana gelegar itu mirip dengan halilintar yang ada di Dufan Ancol. Anda bisa juga mencoba wahana lain seperti telecombat, ulang alik serta kereta hillpark. Taman permainan khusus anak-anak juga tak kalah seru. Wahana tersebut bernama Toon Town. Wahana yang ada di area Toon Town sengaja dibangun dengan meniru negeri Wonderland.
Rabu, 06 Januari 2016
Hill Park Sibolangit
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar